Jumat, 14 Mei 2021

 

 

 

 

PEMBIBITAN ANEKA BUAH UNGGUL DI KENDAL

Secara umum, semua buah mengandung nutrisi yang penting untuk tubuh. Tidak heran jika para ahli kesehatan menyarankan untuk mengonsumsi buah setiap hari.

Kandungan nutrisi yang terdapat dalam buah-buahan:

·       Serat, yang beperan penting dalam menjaga fungsi saluran pencernaan

·       Vitamin C, yang penting untuk menjaga jaringan tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas

·       Vitamin A, yang penting untuk kesehatan mata, kulit dan sistem kekebalan tubuh

·       Folat, yang berperan penting dalam pembentukan darah dan materi genetik

·       Kalium, yang dapat membantu menjaga tekanan darah dan fungsi sistem saraf

Beberapa manfaat buah bagi kesehatan tubuh antara lain:

·       Sumber Vitamin, Berbagai jenis vitamin ada di buah.

·       Sumber Air dan Gizi, buah merupakan salah satu sumber air untuk tubuh dan kebutuhan gizi yang dapat meningkatkan metabolisme tubuh.

·       Sumber antioksidan, buah merupakan salah satu sumber antioksidan alami

·       Mencegah penyakit tertentu. Buah-buahan merupakan salah satu cara untuk menghindarkan kita agar tidak terserang penyakit berbahaya dan berbagai penyakit lainnya.

·       Obat luar tubuh, buah-buahan juga dapat digunakan untuk obat luar seperti jerawat, bisul dan sebagainya.

(Sumber   P2PTM Kemenkes RI)

Cukup banyak masyarakat yang telah mengkomsumsi buah untuk kesehatan atau kenikmatan. Bahkan banyak masyarakat yang tertarik untuk menanam sendiri buah-buahan di rumah atau sebagai usaha. Menanam pohon buah-buahan sangat menyenangkan,  sebagai aktivitas yang positif. Beroleh raga sekaligus mempercantik halaman rumah. Apalagi saat memetik buah yang telah masak. Suatu sensasi luar biasa.

Jika tertarik untuk menanam pohon buah-buahn  di rumah dan apalagi kalau mau menanam dalam sklala besar, maka jika menghubungi kami :

 

  

MISBACH : 0878 – 3452 - 2279

 

Kami para petani yang tergabung dalam wadah .................., merupakan UMKM yang bergerak dalam pembibitan di bawah binaan dari Dinas Pertanian Kendal.

Persemaian bibit buah-buahan seluas terdapat di desa..., Kecamatan, Kebupaten Kendal. Namun kami juga mempunyai persemaian di desa..., Kecamatan ....., Kabupaten Temanggung.

Semua bibit buah-buahan yang dihasilkan berasal dari cangkokan, sambungan dan okulasi yang diperoleh dari tanaman induk unggul. Dengan kata lain, bibit buah-buahan yang dihasilkan dijamin mutunya.

Harga yang ditawarkan juga harga persahabat, sangat terjangkau bagi yang ingin menanam buah-buahan. Apalagi membeli dalam jumlah banyak akan memperoleh harga khusus.

Panduan penanaman, pemeliharaan  dan pemanenan akan diberikan. Berbagai masalah yang timbul akan dibantu solusinya.

Bibit buah-buah yang kami hasilkan adalah :

JAMBU BIJI :

JAMBU BIJI GETAS MERAH (cangkokan).

Tinggi Bibit diatas 30 Cm.

Harga ditawarkan Rp.6.000 ,-/bibit (Dalam jumlah banyak bisa negosiasi).

Umur SATU tahun sudah berbuah.

 

JAMBU KRISTAL (cangkokan).

Tinggi bibit 50-60 cm;  

Harga : Rp7.500-8.000 /bibit (Dalam jumlah banyak bisa negosiasi);

Umur SATU  tahun sudah berbuah.

JAMBU RED DIAMOND (cangkokan).

Tinggi bibit diatas 40 cm

Harga : Rp. 50.000,- /bibit (dalam jumlah banyak bisa negosiasi).

Umur SATU tahun, sudah berbuah.

JAMBU SUKUN (cangkokan).

Tinggi Bibit : diatas 30 Cm.

Harga : ........ /bibit (Dalam jumlah banyak bisa negosiasi).

Umur : ..... tahun sudah berbuah

 

BELIMBING :

BELIMBING MADU (Okulasi),

Tinggi bibit : 50-60 cm  

Harga : Rp. 25.000/bibit (Partai besar harga 15.000 – 20.000).

Umur SATU tahun sudah berbuah.

 

BELIMBING JUMBO (Okulasi).

Tinggi bibit  50-60  cm  

Harga : Rp. 20.000 ,- /bibit (Partai besar bisa negosiasi).

Umur  SATU tahun sudah berbuah.

 

BELIMBING DEMAK (Okulasi).

Tinggi bibit : 50 – 60  cm  

Harga : Rp.20.000,- /bibit (Partai besar bisa negosiasi).

Umur SATU tahun sudah berbuah.